Terima Kasih Atas Kunjungan Anda Pada Blog Kami

Sabtu, 12 Mei 2012

Thiago Motta tak Cocok dengan Cambiasso


TRIBUNNEWS.COM, PARIS - Selama ini, banyak yang memperkirakan Thiago Motta sangat mencintai Inter Milan. Akan tetapi, ternyata Motta merasa tidak diperlakukan dengan baik oleh Inter.

Vincenzo Montella Cuekin AS Roma dulu


TRIBUNNEWS.COM, ROMA - Rumor yang mengabarkan Vincenzo Montella akan kembali membesut AS Roma semakin santer terdengar.

Zdenek Zema tak Suka sama Gelar Juventus


TRIBUNNEWS.COM, TURIN - Musim ini, Juventus telah memastikan gelar scudetto. Bagi Juventus, mereka menganggap ini merupakan gelar yang ke-30. Meski, FIGC mencabut dua gelar Juventus karena kasus Calciopoli.

David Luiz dan Gary Cahill Dipaksa Sembuh


TRIBUNNEWS.COM, LONDON - David Luiz dan Gary Cahill masih diragukan untuk tampil pada partai final Liga Champion 19 Mei nanti.

Ferguson: Manchester United tidak akan Menyerah

REPUBLIKA.CO.ID, Sir Alex Ferguson, pelatih Manchester United, enggan mengakui bahwa prospek timnya tampak 'menyedihkan'. Sebaliknya, dia justru optimistis menyebutkan United siap memenangi pertarungan seperit yang telah mereka lakukan terhadap Liverpool, Arsenal, dan Chelsea.

Warga Afghanistan Tewas, NATO Cuma Bilang Menyesal

REPUBLIKA.CO.ID, KABUL---Pasukan AS dan NATO di Afghanistan mengakui, sejumlah warga sipil tewas dalam dua serangan udara terpisah, beberapa hari setelah Presiden Hamid Karzai memperingatkan bahwa insiden semacam itu bisa memperburuk hubungan dengan AS.

Ini Daftar WNI yang Alami Kecelakaan di Prancis

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON---Rombongan peziarah asal Indonesia yang berjumlah 12 orang ke Lourdes di Loiret, Prancis Tengah mengalami kecelakaan di jalan jalan bebas hambatan A 77, tepatnya di daerah Loiret sekitar 140 km dari Paris, dan seorang meninggal dunia dan tiga mengalami luka berat.

Terduga Teroris Berontak Saat Dibekuk Densus 88


TRIBUNNEWS.COM, SOLO-–Detaseman Khusus (Densus) 88 amankan dua orang warga yang diduga terkait dengan kasus bom Gereja Bethel Injil Sepenuh (GBIS) Kepunton, September tahun lalu.

Saya Dengar Bayi Menangis, Saya Menjerit Ketakutan


TRIBUNNEWS.COM,TEMANGGUNG --Seorang bayi, diperkirakan baru saja lahir, ditemukan warga di tangga pintu masuk rumah seorang penduduk di Dusun Gandu Kulon RT 3 RW 1, Desa Gondangwinangun, Kecamatan Ngadirejo, Kabupaten Temanggung.

Tak ada Jenazah yang Utuh


TRIBUNNEWS.COM,BOGOR--Hari ketiga pencarian korban pesawat Sukhoi Superjet100 yang menabrak tebing di Gunung Salak, Bogor, Jabar, membuahkan hasil. Sebanyak 12 jenazah penumpang ditemukan tim Basarnas dibantu Polri, TNI, dan mahasiswa.

Pria Ini Nekat Tikam Polisi


TRIBUNNEWS.COM, KEFAMENANU--Penyidik Polres Timor Tengah Utara (TTU) menetapkan Feky Mesakh sebagai tersangka kasus penikaman seorang anggota Polisi Perbatasan RI-RDTL, Bripda Fransiskus Yanto Tjeunfin, Kamis (5//2012) lalu. Tersangka saat ini sudah ditahan di ruang tahanan Mapolres TTU.

Hingga Sabtu Dini Hari Dua Wartawan Belum Ditemukan Tim SAR


TRIBUNNEWS.COM, BOGOR-- Hingga Sabtu (12/5/2012) dini hari, petugas SAR belum berhasil menemukan dua wartawan yang menghilang dari rombongan saat peliputan kecelakaan pesawat Sukhoi Superjet 100 di Gunung Salak, Sukabumi, sejak Jumat (11/5/2012) petang.